KURSUS MAHIR AUTOCAD DAN MAHIR DRAFTER

Yang Pengen Belajar AutoCAD Drafter hari Minggu 29 Mei 2016 bisa bergabung.

Menjadi seorang drafter tidak hanya berbekal bisa mengoperasikan AutoCAD saja. Lebih dari itu seorang drafter harus mampu membuat gambar Arrangement, Assembly, Sub Assembly, Detail Drawing, Production Drawing, Proyeksi Ortogonal, Tampak, Potongan dan yang tidak kalah penting membuat Skala. Bagaimana mengoptimalkan AutoCAD agar kita bisa membuat gambar2 yang sesuai dengan engineering drawing standar. Dan itu semua adalah materi yang akn kita pelajari.

Dengan metode yang praktis apapun latar belakang Anda akan dengan mudah memahami dan menguasainya. Dengan didampingi oleh senior design engineer Anda tidak perlu muter-muter untuk memahami engineering drawing. Sehingga selesai kursus Anda siap bekerja sebagai drafter yang mengerti prinsip-prinsip engineering drawing dengan baik.

Belajar mulai jam 13:00-16:00

Silahkan hubungi: 085795561584

Terima kasih.

Simbol Pengelasan di Lapangan: Field Weld

simbol pengelasan
Simbol Pengelasan di Lapangan

Field Weld Symbol: Ketika Proses Pengelasan Harus Dilaksanakan di Lapangan

Adakalanya proses pengerjaan konstruksi sebagian dilaksanakan di workshop dan selanjutnya instalasinya dilakukan di lapangan.

Ketika saya merancang boiler untuk PLTU Tanjung Selor, Kalimantan Utara di Jakarta. Proses fabrikasi dilakukan di Pulo Gadung. Selanjutnya bagian-bagian boiler yang telah di fabrikasi di Jakarta diangkut ke Tanjung Selor dengan menggunakan kontainer. Ukuran terluar boilernya sekitar 15-20 meter. Berarti banyak bagian-bagian yang berukuran lebih besar dari kontainer. Sehingga dipertimbangkan pula kondisi kontainer sehingga bisa diisi dengan muatan yang maksimal.Dalam proses fabrikasi akan dibuat bagian2 yang proses penyambungan pengelasan selanjutnya dilakukan di lapangan. Bagian-bagian yang proses penyambungan pengelasannya dilakukan di lapangan diberi simbol field weld. Yaitu diberi simbol bendera.

 

CATIA Digunakan Di Industri Apa Saja?

catiaBagi temen2 yang baru kenal dengan dunia engineering design, mungkin baru denger yang namanya CATIA. Mungkin selama ini yang terpikirkan baru sebatas AutoCAD. Untuk bekerja dengan lingkup 3 dimensi terutama untuk mendesain komponen-komponen yang rumit AutoCAD bukan alatnya. Salah satu sowtware yang banyak digunakan adalah CATIA.

CATIA singkatan dari Computer Aided Three-dimensional Interactive Application, secara luas digunakan di industri rekayasa, khususnya di sektor otomotif dan dirgantara. Meskipun ada juga yang menggunakan Pro / ENGINEER, NX (sebelumnya Unigraphics), dan SolidWorks.

Industri Dirgantara
Boeing menggunakan CATIA V3 untuk mengembangkan pesawat Boeing 777, dan CATIA V5 untuk pesawat mendesain seri 787. Industri dirgantara raksasa di Eropa, Airbus telah menggunakan CATIA sejak tahun 2001. Demikian halnya di Kanada Bombardier Aerospace telah menggunakan semua rancangan pesawatnya dengan menggunakan CATIA.

Industri Dirgantara
Di industri otomotif ada BMW, Porsche, Daimler Chrysler, Audi, Volkswagen, Bentley, Volvo, Fiat, Benteler AG, PSA Peugeot Citroën, Renault, Toyota, Ford, Scania, Hyundai, Skoda Auto, Tesla motor, Proton, Tata motor dan Mahindra & Mahindra Limited yang menggunakan CATIA dalam proses perancangan mobilnya. Goodyear menggunakannya dalam merancang ban untuk otomotif dan pesawat.

Industri Kapal Laut
Industri kapal laut mulai menggunakan CATIA V5 rilis 8 dalam rancangannya. GD Electric Boat menggunakan CATIA untuk merancang kapal selam cepat terbarunya untuk Angkatan Laut Amerika Serikat. Northrop Grumman Newport News juga menngunakan CATIA untuk merancang Gerald R. Ford supercarriers untuk US Navy.

Kabar gembiranya,temen-temen juga bisa belajar CATIA di Kampung Drafter dengan Kang Fajar dan Kang Yusuf yang telah berpengalaman menggunakan CATIA dalam mendesain pesawat terbang.

Bila Anda pengen belajar CATIA atau memerlukan jasa perancangan dengan menggunakan CATIA silahkan hub Kang Yusuf di: 085795561584 (wa atau tlpn).

Semoga Bermanfaat

Salam Hangat dan Jabat Erat

Gambar Teknik: Drafter Harus Menguasainya

Bukan hanya menguasai AutoCAD, seorang drafter juga harus menguasai Engineering.

Salah satu tugas utama seorang drafter adalah mendokumentasikan ide engineer dalam bentuk grafis/ gambar sehinga bisa dipahami oleh orang lain. Untuk itu seorang drafter hukumnya wajib menguasai teknik drafting diantaranya:

1. Proyeksi ortogonal untuk menghasilkan multiview drawing yang diperlukan
2. Membuat gambar potongan yang diperlukan untuk memperjelas sebuah obyek
3. Memberikan ukuran/ dimensi sesuai dengan standar penggambaran baik ISO, ANSI atapun yang lainnya
4. Membuat skala gambar

Bila tool yang digunakan dalam membuat gambar adalah AUtoCAD,maka drafter harus bisa membuat managemen gambarnya sehingga bisa menghasilkan gambar dengan cepat dan rapi sehingga akan mempermudah proses pengeditan dikemudian hari, atapun mempermudah bila gambar tersebuat selanjutnya digunakan oleh orang lain untuk pekerjaan selanjutnya. Diantaranya adalah sistem layer, block, line type, line weight, dll.

Salam Hangat dan Jabat Erat Selalu

KURSUS AUTOCAD DRAFTER 22 MEI 2016

Belajar AutoCAD
Belajar Engineering Drawing
Belajar Membuat Gambar Kerja
Memahami proses menggambar dari perencanaan sampai konstruksi
Sukses mendapatkan pekerjaan

Materi belajar adalah materi praktis di dunia kerja.

Apapun latar belakang Anda bisa bergabung:

Waktu Tiap hari Minggu: 13:00-16:30 (7-8x pertemuan)
Selesai kursus masih bisa konsultasi baik mengenai teknik pekerjaan maupun masalah karir.

Pendaftaran silahkan hub: 085795561584 (tlp, sms, wa)

Lowongan Drafter MEP di Palembang

Untuk mengerjakan pekerjaan fire extinguiser :
1. Handal untuk Autocad ( terutama wiring instalasi / isometric / detail drawing )
2. Mampu bekerja dalam team
3. Ssiap keliling lapangan untuk pastikan gambar yang di kerjakan sesuai dengan real yang ada di lapangan
4. Tamatan ga jadi standart, yang diutamkan skill yang bisa di pertanggung jawabkan pekerjaannya
5. English minimal pasif, dan baca tulis, karena di meeting engineering drafter ikut pemaparan gambar

Fasilitas,
– transport ( kota asal ( rumah ) – ke Project )
– salary bulanan
– biaya makan 3 x ( cattring di project )
– APD
– badge name dll ( Kelengkapan di siapkan perussahaan )
– BPJS Ketenaga kerjaan selama tergabung di proyek
– Klinik / RS di lokasi kerja ada

Yang memenuhi kualifikasi dan berminat silahkan email cv ke: kampungdrafter@gmail.com

LOWONGAN KERJA DRAFTER INTEROR – JAMBI

PT. INTI SQUARE MEMBUTUHKAN tenaga drafter interior untuk penempatan kota Jambi.

Tanggung Jawab Pekerjaan :
– membuat gambar kerja 2D produk furniture & interior
– membuat gambar 3D pelengkap produk furniture & Interior
– membaca dan membuat layout
– melakukan pengukuran ke lokasi proyek bila diperlukan
– membaca dan membuat gambar kerja sesuai dengan spesifikasi secara detail
– membuat laporan hasil gambar kerja ke project administrator
– mengatur penyimpanan file gambar kerja secara sistematis

Keahlian :
– Menguasi software 2D dan 3D
– Menguasi Sketchup/3ds max
– Mempunyai pengetahuan mengenai material dan pengalaman dalam produksi/konstruksi furniture dan interior akan diutamakan
– Menguasai dasar perspektif gambar teknik

Kualifikasi :
– Siap bekerja dengan target waktu, disiplin dengan proyek yang sedang dikerjakan dan dapat menerima kritik
– Bertanggung jawab, jujur, kreatif
– Dapat bekerja baik secara individu maupun di dalam team

Kirimkan Surat Lamaran dan CV ke email pt.insquare@gmail.com
telp. 082180015000

KURSUS INTENSIF AUTOCAD DRAFTER SIAP KERJA

Intensif AutoCAD Drafter Siap Kerja

Insya Allaah Mulai Bulan Juli (setelah lebaran) akan dibuka kelas intensif selama seminggu. Belajar tiap hari mulai jam 08:00-17:00 selama 5 hari (+/- 40 Jam Pertemuan). Dengan materi belajar:
1. AutoCAD
2. SkecthUp
3. Gambar Teknik
4. Gambar Konstruksi
5. Detail Engineering Drawing (DED)
6. Strategi Sukses Mendapatkan Pekerjaan

Cocok buat temen2 yang baru lulus SMA/SMK atau yang pengen segera mendapatkan pekerjaan.

Bagi yang dari luar kota ada tempat kos harian dan mingguan di sekitar Kampung Drafter.

Untuk memaksimalkan proses belajar jumlah peserta dibatasi hanya 6 peserta setiap angkatan. Daftarkan segera dari sekarang ke: 085795561584

Kursus AutoCAD Drafter Siap Kerja: Bukan Berlatar Belakang Teknik Apa Bisa?

Saya dari NOL belum mengerti apa2 mengenai drafting, saya tidak mempunyai latar belakang teknik apakah saya bisa mengikuti kursus AutoCAD Drafter?

Banyak peserta kursus di Kampung Drafter yang tidak mempunyai latar belakang teknik, bahkan gambar itu seperti apa juga belum pernah mengenal, akan tetapi setelah selesai belajar mereka bisa bekerja sebagai drafter. Ada yang di bidang mekanikal elektrikal dan plambing, water treatment, sipil dan arsitektur, permesinan, diecasting, moulding dll.

Modul dan sistem pembelajaran memang dirancang agar para pemula yang tidak mempunyai latar belakang teknikpun bisa memehami. Mereka akan mendapatkan pemahaman apa itu “gambar” dalam dunia teknik?. Gambar itu meliputi apa saja? Mengapa gambar itu dibuat?, Bagaimana gambar itu dibuat? dst. Bidang Pekerjaan apa saja yang dalam proses pekerjaannya memerlukan gmabar? Sehingga sebelum mulai peserta tahu nantinya seperti apa yang akan dipelajari, tahu selesai belajar apa yang bisa mereka raih.

Berikutnya mereka belajar “tool” menggambar yaitu AutoCAD. Dengan cara praktis dalam dua kali pertemuan peserta sudah bisa menguasai menu2 yang biasa digunakan dalam menggambar dan bisa mebuat gambar sekala. Selanjutnya mereka belajar gambar teknik sambil melancarkan kemampuan AutoCADnya. Setelah itu mereka praktek membuat shop drawing, sehingga mengenal gambar kerja yang biasa digunakan di lapangan. Sehingga bila nanti bekerja sudah tidak canggung lagi. Yang tidak kalah penting mereka juga belajar “memasarkan” keahliannya sebagai drafter sehingga bisa mendapatkan pekerjaan secepatnya. Termasuk di dalamnya membuat CV yang menarik, teknik wawancara, dan suskese melewati masa percobaan kerja.

Dengan dipandu oleh instruktur seorang senior praktisi design engineer peserta akan seperthalnya langsung “magang kerja”!!!

Jadi apakah yang tidak mempunyai latar belakang teknik bisa mengikuti kursus AutoCAD Drafter di Kampung Drafter?

Mangga diantos? Banyak lowongan pekerjaan sebagai drafter mendunggu akang dan teteh? he he he

Untuk pendaftaran kelas baru selahkan hub: 085795561584

Salam Hangat dan Jabat Erat Selalu

Ijazah SMA/SMK Kerja Layak: Bukan Mimpi

Bagi Anda lulusan SMA/SMK baik yang baru lulus tahun 2016 ini, maupun yang sudah lulus bertahun-tahun tetapi masih menganggur, tahukah Anda ada banyak sekali kesempatan kerja bagi Anda. Banyak industri sedang menunggu Anda.

Dimana? Bagaimana cara mendapatkannya?

Caranya sngat mudah. Anda ikut kursus di Kampung Drafter, dua bulan kemudian maka Anda akan mempunyai kualifikasi yang sedang dicari oleh banyak perusahaan.

Jadi bila Anda lulusan SMA/SMK yang ingin segera mendapatkan pekerjaan, Kampung Drafter dengan tangan terbuka menyambut Anda agar segera mendapatkan pekerjaan yang layak! Tidak hanya itu Anda akan mendapatkan pencerahan untuk meraih pendidikan yang lebih tinggi! Karena Kampung Drafter didirikan dalam rangka “Investing in Human Resources”!